LAPORAN AKHIR 1 (MODUL 2)



1. Jurnal
Gambar 1. jurnal Percobaan 1
[kembali]

2. Rangkaian
Gambar 2. Rangkaian Syncronous Binary counter
[kembali]

3. Video Praktikum;

[kembali]

4. Analisa

Analisa output terhadap input dari percobaan 1!
Jawab:
Berdasarkan data pada jurnal di atas dapat dilihat bahwa saat S2 bernilai 1 (ON) tidak ada LED yang menyala, hal ini dikarenakan S2 (CLR) berfungsi me-reset nilai input awal menjadi 0000 dan saat S2 bernilai 1 maka input lain tidak memiliki pengaruh pada rangkaian. Saat S3 bernilai 1 (ON) hanya akan mempengaruhi rangkaian apabila salah satu dari S0 dan S1 bernilai 1 (ON) Serta S2 bernilai 0 (OFF), hal ini dikarenakan S3 (LOAD) berfungsi mem-preset nilai input awal. Saat S3 dan S0 bernilai 1 (ON) akan terjadi counter up karena terdapat perubahan output pada gerbang logika OR pertama yang terhubung ke pin UP sehingga pin UP aktif sedangkan. Saat S3 dan S1 bernilai 1 (ON) akan terjadi counter down karena terdapat perubahan output pada gerbang logika OR kedua yang terhubung ke pin DOWN sehingga pin DOWN aktif.

[kembali]

5. Link Download
Video praktikum klik di sini
HTML klik di sini
Rangkaian klik di sini
[kembali]


Tidak ada komentar:

Posting Komentar